Kenakalan remaja di lingkungan pelajar
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Kelas. : XI.A 6, 3, S 1 Pertemuan. : ke 2 CP. : Peserta didik dapat mmahami menghindari penyakit sosial, memahami ada bermasyarakat dan etika di gital dalam Islam Tujuan pembelajaran: Siswa diharapkan dapat membangun pendapat mengenai dampak buruk dari kenakalan remaja Materi 1. Pengertian Kenakalan remaja, atau adalah tindakan menyimpang dari aturan agama dan norma masyarakat yang dilakukan oleh remaja. Perbuatan ini dapat merugikan diri sendiri, orang lain, atau masyarakat. 2. Bentuk kenakalan remaja Kenakalan ringan: Membolos atau tidak masuk sekolah. Tidak hormat kepada orang tua atau guru. Merokok. Berkata tidak sopan. Kenakalan berat: Tawuran atau perkelahian. Penggunaan narkoba atau minuman keras. Seks bebas. Pencurian atau pemerasan. Balapan liar....